Pemerintah Desa Sukowuwuh kembali melaksanakan kegiatan penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT-DD) untuk Triwulan IV yang mencakup periode Oktober hingga Desember 2025. Kegiatan ini digelar di Kantor Desa Sukowuwuh pada hari Kamis, 18 Desember..